Wanita Global, Oleh: Dahlan Iskan

Minggu 24 Nov 2024 - 21:23 WIB
Reporter : Gale
Editor : Radian

Di kampung suaminyi itu mayoritas petani menanam kedelai. Nilai kedelai pasti naik kalau bisa jadi tempe. Maya pun dapat dana untuk pengembangan tempe. 

Maya juga sudah mematenkan proses pembuatan tempe di Amerika. Termasuk teknik memproses air kran agar memenuhi syarat sebagai air yang bisa dipakai untuk membuat tempe. 

Sang suami menanam kedelai, Maya hilirisasi kedelai. "Tempe bisa untuk toping mie goreng Indomie," ujar Maya. 

Itulah salah satu menu yang laris di resto "Mayasari" di Indiana. Wanita Indonesia ternyata banyak juga yang pilih go global.

Kategori :

Terkait

Sabtu 29 Mar 2025 - 20:48 WIB

Cak Nun, Oleh: Dahlan Iskan

Jumat 28 Mar 2025 - 22:16 WIB

Relawan Lain, Oleh: Dahlan Iskan

Kamis 27 Mar 2025 - 21:10 WIB

Relawan Jantung, Oleh: Dahlan Iskan

Rabu 26 Mar 2025 - 21:32 WIB

Relawan Paul, Oleh: Dahlan Iskan

Selasa 25 Mar 2025 - 20:40 WIB

Relawan Tahalele, Oleh: Dahlan Iskan