Tiongkok Siap Gelar WSBK 2026?

Jumat 27 Dec 2024 - 17:34 WIB
Reporter : Gale
Editor : meyin

Kehadiran pabrikan Tiongkok dan kolaborasi dengan mitra lokal diproyeksikan menjadikan Tiongkok sebagai pilar utama ekspansi WSBK.

Jika proyek ini berhasil, peluang baru akan terbuka bagi Dorna dan pabrikan global seperti BMW, Ducati, dan Kawasaki untuk memanfaatkan pasar Tiongkok yang luas, sekaligus mendefinisikan ulang lanskap balap motor dunia.

Kategori :