Pempek, Cita Rasa Palembang yang Menggoda Sejak Zaman Kerajaan Sriwijaya, Inilah Sejarahnya !

Selasa 24 Sep 2024 - 13:30 WIB
Reporter : Lola.Mg1
Editor : radian

Kenaikan popularitas pempek membuat banyak orang ingin mencoba dan menikmati kelezatannya. Pempek juga sering dihidangkan dalam berbagai acara, baik itu perayaan keluarga maupun pesta.

Makanan ini menjadi simbol kebanggaan bagi masyarakat Palembang.

Dengan rasa yang lezat dan tekstur yang kenyal, pempek berhasil menarik perhatian banyak orang.

Dalam beberapa tahun terakhir, pempek juga mulai diperkenalkan ke pasar internasional. Berbagai inovasi dalam penyajian pempek telah diakukan, sehingga menarik lebih banyak penggemar.

Makanan ini menjadi bukti betapa kaya dan bervariasinya kuliner Indonesia, terutama yang berasal dari Palembang.

Dengan demikian, pempek bukan hanya sekadar makanan, tetapi juga bagian dari warisan budaya yang patut dilestarikan. Pempek adalah contoh sempurna dari kekayaan tradisi kuliner Indonesia yang dapat dinikmati oleh siapa saja.

Kategori :