Mimpi Gigi Copot, Pertanda Apa ? Inilah Tafsirnya Menurut Islam
IST Mimpi gigi copot--
• Gigi copot atau hilang : dapat diartikan sebagai wafatnya seseorang atau kepergian sosok yang tidak akan kembali.
Posisi gigi juga menentukan siapa yang dimaksud :
• Gigi atas melambangkan keluarga laki-laki.
• Gigi bawah melambangkan keluarga perempuan.
Berikut detail tafsir berdasarkan jenis gigi :
1. Gigi seri
• Seri atas kanan menunjuk pada ayah.
• Seri atas kiri menunjuk pada paman dari jalur ayah.
• Seri bawah kanan melambangkan ibu.
• Seri bawah kiri menunjuk pada bibi dari jalur ayah.
Jika sosok-sosok tersebut sudah tiada, maknanya bisa bergeser kepada saudara kandung, anak, atau teman dekat.
2. Gigi taring
• Taring atas menandakan tokoh yang dituakan, seperti kepala keluarga laki-laki.
• Taring bawah merujuk pada sosok perempuan yang dituakan, misalnya ibu atau figur wanita yang dihormati.