Begini Cara Tukar Uang Baru Lebaran Pakai Aplikasi Pintar BI

IST Tukar uang baru via aplikasi PINTAR BI, sumber foto @bank_indonesia--

BACAKORANCURUP.COM - Menjelang Lebaran 2025, masyarakat Indonesia mulai berburu uang baru untuk dibagikan sebagai Tunjangan Hari Raya (THR).

Tradisi ini telah menjadi bagian dari budaya Idul Fitri, di mana orang-orang embagikan uang baru kepada anak-anak, kerabat, atau orang yang membutuhkan.

Bank Indonesia (BI) kini menghadirkan solusi praktis bagi masyarakat yang ingin menukarkan uang baru tanpa perlu antre panjang di bank, yaitu melalui aplikasi PINTAR BI.

Dengan sistem pemesanan online ini, masyarakat bisa mmilih lokasi dan jadwal penukaran sesuai ketersediaan kuota.

Sebelum menukar uang melalui aplikasi PINTAR BI, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan :

BACA JUGA:Sambut Ramadan dan Idul Fitri, Pemerintah Luncurkan Program BINA Lebaran 2025

BACA JUGA:Masih Digandrungi, Segini Harga Second iPhone 11 Series Di Pasaran

• Penukaran hanya bisa dilakukan sesuai jadwal

Setiap pemesan harus datang pada tanggal, lokasi, dan waktu yang tertera dalam bukti pemesanan.

 

• Wajib membawa bukti pemesanan

Bukti pemesanan layanan kas keliling harus ditunjukkan dalam bentuk digital atau cetak.

 

• Nominal uang harus sesuai pesanan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan