Timnas Voli Putra Indonesia Wakil ASEAN di Nations Cup
Editor: A Gafur
|
Senin , 21 Jul 2025 - 19:38
ST Tim Voli Indonesia. --
Dengan mengamankan gelar juara umum, tim besutan Jeff Jiang Jie akan mendapat kehormatan mewakili Asia Tenggara di Nations Cup tahun depan, bersama tim dari Thailand.