BACAKORANCURUP.COM- Buah pepaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh. Rasanya yang manis dengan tekstur yang lembut membuat buah ini disukai banyak orang. Buah pepaya terkenal mampu melancarkan pencernaan.
Namun disisi lain, biji dari buah pepaya seringkali dibuang begitu saja. Padahal biji pepaya memiliki manfaat yang tidak di sangka-sangka untuk kesehatan tubuh.
Berdasarkan sumber terpercaya, inilah beberapa manfaat dari biji pepaya yang harus kamu ketahui !
1. Meningkatkan imunitas
Biji pepaya memiliki kandungan berupa vitamin A, vitamin C, magnesium, zat besi, zinc dan fosfor yang mampu membantu meningkatkan imunitas tubuh. Biji pepaya sangat baik dikonsumsi bagi kamu yang sering beraktivitas diluar ruangan agar tidak mudah terkena penyakit.
BACA JUGA:Makan Ice Cream Bisa Perbaiki Mood, Ini Alasannya !
BACA JUGA:Waspada Dampak Negatif Lumpur Oli di Mesin Mobil
2. Dapat mencegah penyakit kanker dan ginjal
Biji pepaya mengandung antioksidan yang mampu melindungi sel-sel sehat yang ada dalam tubuh. Hal ini mampu mencegah terbentuknya sel kanker tumbuh didalam tubuh. Selain itu, dengan kandungan antioksidan nya, biji pepaya mampu melindungi ginjal dari kerusakan.
3. Dapat mencegah penyakit liver
Biji pepaya memiliki kandungan yang mampu merawat fungsi hati dan mengurangi peradangan. Kandungan tersebut berasal dari flavonoid dan asam fenolat. Dengan begitu, kandungan ini mampu mencegah kerusakan pada hati.
4. Mampu menjaga kesehatan pencernaan