Sharp AQOUS R9 Miliki Spesifikasi Memukau Resmi Hadir di Indonesia

IST Sharp AQOUS R9 resmi hadir di Indonesia, sumber foto @sruntul69--

3. Generative AI

Salah satu inovasi terbaru dari AQUOS R9 adalah kemampuan Generative AI (GenAI) yang memungkinkan pengguna untuk merangkum pesan suara secara otomatis dan menampilkannya dalam format ringkas.

Fitur ini sangat berguna bagi mereka yang sibuk, sehingga tidak perlu mendengarkan seluruh pesan untuk mengetahui inti pesannya.

Selain itu, AI juga terintegrasi dalam berbagai fungsi lainnya, seperti pengoptimalan pengaturan kamera, pemilihan mode fotografi, dan peningkatan efisiensi daya baterai. Dengan teknologi ini, AQUOS R9 dapat berfungsi sebagai digital yang handal.

AQUOS R9 tersedia dalam dua pilihan warna, yaitu hijau dan putih, dan dibanderol dengan harga Rp9.999.000. Kamu bisa mendapatkan AQUOS R9 di gerai resmi Sharp Indonesia atau di Sharp Mobile Official Store

Tag
Share