Kenali dan Pahami ! Inilah Penyebab Anak Mengalami Keterlambatan Bicara

Sabtu 04 Jan 2025 - 10:58 WIB
Reporter : Lola
Editor : Radian

2. Kurangnya stimulasi lingkungan

Anak belajar berbicara dengan meniru suara dan kata dari lingkungan sekitarnya. Jika stimulasi lingkungan minim, perkembangan bicara anak dapat terhambat. Contohnya, anak jarang diajak berbicara, membaca buku bersama, atau memiliki waktu screen time yang berlebihan.

Solusi :

 

• Luangkan waktu untuk berbicara dan bermain secara rutin.

 

• Kurangi screen time dan gantikan dengan aktivitas interaktif, seperti membaca buku atau menggunakan mainan edukatif.

 

3. Gangguan pendengaran

 

Gangguan pendengaran dapat menyebabkan anak kesulitan meniru suara, sehingga kemampuan berbicara terhambat. Hal ini bisa disebabkan oleh infeksi telinga berulang, seperti otitis media, atau gangguan pendengaran bawaan yang tidak terdeteksi sejak dini.

Solusi :

• Lakukan pemeriksaan pendengaran jika ada kecurigaan masalah.

• Konsultasikan dengan dokter THT untuk mengatasi infeksi atau menggunakan alat bantu dengar sesuai rekomendasi.

 

4. Gangguan neurologis atau kondisi medis

Kategori :