Rekomendasi Promo Hampers Lebaran 2025, Nikmati Diskon dan Penawaran Spesialnya !

Jumat 21 Mar 2025 - 10:30 WIB
Reporter : Lola
Editor : Radian

Indofood menawarkan hampers dengan isi 8 hingga 12 produk, dengan harga mulai Rp50.000-Rp83.700. Tersedia diskon Rp25.000 untuk pembayaran menggunakan kartu kredit tertentu di Shopee dengan minimal belanja Rp500.000. Promo ini berlaku selama Ramadan 2025 di Shopee & Tokopedia.

 

8. Indomaret

Indomaret menawarkan dua varian hampers unggulan :

• Parcel Berbagi Kebaikan

• Parcel Berbagu Keceriaan

Masing-masing berisi 8 produk dengan harga Rp100.000. Promo ini berlaku hingga 7 April 2025, dengan diskon tambahan Rp20.000 jika menggunakan GoPay, serta Rp50.000 dengan Indondana.

 

9. Michelle Bakery

Michelle Bakery menghadirkan hampers dengan berbagai varian isi, mulai dari 3 hingga 12 item, dengan harga berkisar antara Rp252.500-Rp1.784.500. Promo ini berlaku sepanjang Ramadan 2025 dan tersedia di seluruh outlet Michelle Bakery.

 

10. Bittersweet by Najla

Tersedia 5 varian hampers menarik dari Bittersweet by Najla, dengan harga mulai dari Rp290.000-Rp500.000. Setiap paket berisi kombinasi cookies, dessert, dan Dubai dessert. Promo ini tersedia di seluruh outlet Bittersweet by Najla selama Ramadan 2025.

 

11. The Acre

The Acre menawarkan 4 paket hampers eksklusif :

Kategori :