Sejumlah langkah yang akan dilakukan, seperti membuat pedoman teknis yang nantinya akan menjadi acuan kelurahan dalam merealisasikan Dana Kelurahan.
Selanjutnya, terkait Sumber Daya Manusia (SDM) yang kurang, fasilitas yang tidak memadai Pemkab Kepahiang akan berusaha untuk memenuhinya.
Dengan SDM yang dipenuhi termasuk fasilitas yang disediakan serta pihak kelurahan mendapatkan bimbingan, maka Dana Kelurahan diharapkan bisa direalisasikan.
Pembangunan di Kelurahan atas realisasi Dana Kelurahan benar - benar tepat sasaran dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.
Jika antara pihak kelurahan dan masyarakat kelurahan sepaham, realisasi Dana Kelurahan akan berjalan dan tidak menimbulkan permasalahan dikemudian hari.
Kategori :