Terutama untuk jembatan yang merupakan akses jalan satu-satunya yang merupakan penghubung desa satu dengan desa lainnya.
"Jika dipikirkan, lebih penting dan urgen pembangunan jalan atau jembatan.
Tentu lebih prioritas pembangunan jembatan kalau menurut saya. Apalagi jika jembatan tersebut satu-satunya akses penghubung desa, serta satu-satunya akses keluar masyarakat yang hendak ke pasar.
Intinya semua usulan akan dikaji untuk diakomodir, namun jembatan dan jalan harus diprioritaskan," tutupnya.
Kategori :