Petinju Asal Aljazair Disebut Transgender?

Jumat 02 Aug 2024 - 17:52 WIB
Reporter : gale
Editor : radian
Petinju Asal Aljazair Disebut Transgender?

Komite Olimpiade Internasional (IOC) resmi menyatakan bahwa Imane Khelif tetaplah masuk dalam daftar atlet wanita (dilihat dari paspor). Meski demikian Imane Khelif memang memiliki kromosom XY layaknya seorang pria.

Kategori :