Ini 4 Fakta Menarik Taman Wisata Alam Bukit Kaba

Kamis 12 Sep 2024 - 13:00 WIB
Reporter : Novri
Editor : radian

BACAKORANCURUP.COM - Bukit Kaba atau Gunung Kaba merupakan salah satu wisata yang berada di Selupu Rejang, Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu.

Bukit Kaba merupakan bukit yang populer di Bengkulu, tempat ini sangat diminati wisatawan, terutama yang menyukai trekking dan mendaki gunung.

Bukit ini berada di Desa Sumber Urip, Kabupaten Rejang Lebong, Bengkulu. Bukit ini berada pada ketinggian 1973 mdpl dan masuk ke dalam wilayah Taman Wisata Alam yang menjadi area perlindungan Bunga Rafflesia Arnoldi.

Jarak untuk menuju ke arah bukit kaba ini berjarak sekitar 15km dari kota curup.

Banyak hal yang menarik selain tinggi dan keindah nya Berikut beberapa fakta menarik yang berada di bukit kaba:

BACA JUGA:Balai KIR Akan Diaktifkan Kembali

1. Cagar Alam Bunga Rafflesia 

Kawasan sekitar Bukit Kaba dulunya merupakan cagar alam untuk melindungi bunga Rafflesia, salah satu bunga terbesar di dunia.

Saat ini, area tersebut telah menjadi taman wisata alam yang juga termasuk dalam kawasan IBA (Important Bird Area) sejak tahun 1999.

 

2. Dua Buah Kawah

Terdapat dua buah kawah untuk mencapai puncak yang berwarna hijau dan putih kecoklatan.

Jalur pertama menyuguhkan pemandangan hutan lebat yang penuh semak belukar dengan jurang di kanan-kirinya, sedangkan jalur yang lain telah dikeraskan dengan menggunakan aspal. Butuh waktu kurang lebih 2-3 jam

 

3. Jalur pendakian Bukit Kaba

Kategori :