Waspada, Jangan Makan Pisang Bersamaan dengan Sejumlah Makanan Ini!

Kamis 19 Sep 2024 - 09:30 WIB
Reporter : Nicko
Editor : radian

3. Es krim

Tak ada yang menduga, ternyata pisang tidak boleh dimakan bersamaan dengan es krim. Pada beberapa orang jika es krim dan pisang dikonsumsi bersamaan bisa memicu rasa tidak nyaman di perut.

 

4. Susu

Pisang dan susu sama-sama mengandung kalori yang tinggi. Satu pisang berukuran sedang saja mengandung 105 kalori, dan susu murni ukuran 250 mililiter mengandung 150 kalori. Jika keduanya terlalu sering disantap bersamaan, bisa membuat berat badan naik drastis.

 

5. Alpukat

Kedua buah ini mengandung potasium yang cukup tinggi. Asupan potasium yang berlebihan bisa memicu hiperkalemia, yakni kondisi saat kadar potasium jumlahnya terlalu tinggi dalam darah.

Kategori :