Praktis dan Mudah ! Begini Cara Bayar Pajak Kendaraan Bermotor Lewat Indomaret

IST Membayar pajak kendaraan bermotor--

• Tidak tergantung jam kerja kantor pemerintah

• Dapat dilakukan sambil berbelanja kebutuhan harian

 

Sebelum melakukan pembayaran di Indomaret, pastikan anda telah menyiapkan dokumen-dokumen berikut :

• KTP asli pemilik kendaraan

• Nomor handphone yang masih aktif dan berfungsi untuk menerima pesan konfirmasi melalui SMS.

• STNK asli kendaraan yang akan dibayarkan pajaknya

 

Berikut proses pembayaran pajak kendaraan di Indomaret secara ringkas :

1. Datangi gerai Indomaret terdekat.

2. Sampaikan kepada kasir bahwa anda ingin membayar pajak kendaraan bermotor.

3. Kasir akan meminta informasi berikut :

• Nomor plat kendaraan

• Nomor mesin kendaraan

• Nomor ponsel aktif

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan