Jelang UKK, SMK Harus Kerjasama dengan Bagan Sertifikasi

Inne Kristanti SP MSi--

Dimana seluruh SMK di Rejang Lebong, baik itu SMK Negeri maupun swasta, nantinya akan melaksanakan UKK secara serentak menyesuaikan dengan kesiapan dari SMK itu sendiri.

"Kita mengharapkan, seluruh siswa SMK yang mengikuti UKK ini dapat menjalankan tugasnya dengan baik.

Serta seluruh siswa juga dapat mengikuti UKK ini.

Karena melalui UKK, siswa nantinya akan diberikan sertifikat kompeten terhadap bidang dan jurusannya masing-masing," jelas Kacabdin.

Selain itu tambahnya, dengan mengikuti UKK dan mendapatkan sertifikat UKK ini. Siswa juga bisa melengkapi persyaratan untuk mengikuti US, serta siswa juga nanti setelah tamat dapat menggunakan sertifikat tersebut untuk melamar kerja.

"Karena itulah kami sangat mengharapkan, seluruh siswa dapat mengikuti UKK, dan melaksanakannya dengan baik. Karena dengan adanya sertifikasi kompeten, nanti akan mempermudah siswa untuk mendapatkan pekerjaan sesuai dengan jurusannya," pungkasnya. (CE3)

Tag
Share