Sejumlah Desa di Rejang Lebong Ini Berpotensi Dapat Sinyal Internet, Segera Disurvei Diskominfo!

Tatang Suhermanto --

BACA JUGA:Meski Sama-sama ASN, Ternyata Seragam PPPK dan PNS Berbeda, Ini Penjelasannya!

BACA JUGA:Waspada! Jalan Penghubung 2 Kecamatan di Rejang Lebong Terancam Putus Total

Berkaitan dengan hal itu, sambungnya, SK pelaksanaan kegiatan telah disusun hanya tinggal pembentukan tim survei dan penyusunan jadwal.

"Masih ada beberapa hal yang perlu kami siapkan, setelah itu nanti baru kami turun ke lapangan," ujar Tatang.

Menurut dia, hal ini sangat positif karena desa-desa yang belum terjangkau sinyal alias blank spot itu nanti bisa berpotensi mendapat bantuan dari Pemerintah Pusat, agar desa itu tidak lagi blank spot.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan