Pemkab Rejang Lebong Siapkan Beasiswa Mahasiswa Berprestasi, Anggarannya Nyaris Rp 1 Miliar!

Drs Noprianto MM--

Sementara untuk persyaratan penerima bantuan beasiswa berprestasi yang diberikan tahun ini sebutnya.

Bagi mereka yang kuliah di PTN harus memiliki IPK 3,50 kecuali untuk jurusan teknik, farmasi dan kedokteran mempunyai IPK 3,00.

"Namun untuk mahasiswa dari perguruan tinggi swasta atau PTS mempunyai IPK minimal 3,75 kecuali untuk jurusan teknik, farmasi dan kedokteran mempunyai IPK 3,25 dan harus dibuktikan dengan foto copy kartu hasil studi," pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan