Ini Daftar 8 Jurusan Kuliah yang Dibutuhkan di Masa Depan, Apa Saja?

Ilustrasi Net--

Selanjutnya ada jurusan Desain UX/IU. Di masa depan, perkembangan aplikasi dan situs web, sehingga kebutuhan akan desainer UX/UI terus meningkat.

 

7. Psikologi Klinis

Di masa depan, kesehatan mental akan  makin jadi diperhatikan masyarakat. Sehingga sumber daya manusia yang kompeten di bidang tersebut tetap dibutuhkan.

 

8. Manajemen Bencana

Sebagai upaya untuk dapat mengantisipasi terjadinya bencana alam di masa yang akan datang dan langkah mitigasinya, kebutuhan akan ahli manajemen bencana juga akan semakin tinggi.

Demikian tadi jurusan-jurusan kuliah yang bakal sangat dibutuhkan di masa yang akan datang. Jurusan-jurusan ini bisa kamu temukan di perguruan tinggi negeri maupun swasta dan bisa menjadi pertimbangan bagi para calon mahasiswa.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan