Horee!! Kemendikbud Dapat Tambahan Anggaran Fantantis

Kemendikbud Dapat Tambahan Anggaran Rp 10,4 Triliun--

Namun Suharti mengatakan, usulan tambahan anggaran sebesar Rp 26,4 triliun itu dilakukan karena terjadi penurunan anggaran Kemendikbud Ristek pada RAPBN 2025.

"Dalam RAPBN 2025, anggaran pendidikan memiliki pagu sebesar Rp 722,6 triliun atau lebih besar dibandingkan dengan APBN 2024 sebesar Rp 665 triliun. Tetapi, anggaran yang akan diterima Kemendikbud Ristek hanya sebesar Rp 83,19 triliun atau menurun sebesar Rp 15,7 triliun dibandingkan pada APBN 2024," tutupnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan