Ikan Bikin Awet Muda Karena Mengandung Kolagen, Apa Saja?

Minggu 11 Aug 2024 - 15:00 WIB
Reporter : Ari
Editor : radian

BACAKORANCURUP.COM  - Dalam pembahasan kali ini akan membahas tentang beberapa jenis ikan yang mampu meningkatkan produksi kolagen dalam tubuh.

Dengan bertambah atau meningkatnya produksi kolagen, maka akan membuat kulit tampak awet muda dan segar.

Saat memasuki usia senja, kebutuhan produk perawatan kulit jadi sedikit berbeda saat masih muda. Ada kebutuhan untuk mencegah kemunculan tanda penuaan, termasuk penggunaan produk skincare dengan retinol.

Perawatan tidak hanya dilakukan dari luar saja, tetapi perawatan kulit juga perlu dilakukan dari dalam dengan cara mendorong produksi kolagen lebih banyak.

BACA JUGA:Cuci Pakai Sabun Cuci dan Pasta Gigi Buat Emas Jadi Kuning Lagi, Begini Langkah-langkahnya :

Sebagaimana diketahui, kolagen sendiri merupakan protein yang diproduksi oleh tubuh yang bisa membuat kulit terlihat kenyal dan segar.

 

1. Salmon

Dikutip dari berbagai sumber, ikan salmon merupakan pilihan yang bagus, terutama jika Anda memakannya dengan kulitnya karena sisiknya merupakan sumber kolagen laut yang baik.

Manfaat kolagen laut termasuk peningkatan kesehatan kulit dan jaringan.

 

2. Sarden

Mulai dari tulang, kulit, dan sisik dari ikan sarden menjadikannya sebagai sumber kolagen utama. Selain itu, sarden kaya akan asam omega 3 dan memiliki kadar merkuri yang rendah. Sarden juga kaya akan kalsium dan vitamin D.

 

3. Tuna

Kategori :