6 Khasiat Buah Langsat yang Jarang Diketahui

Kamis 19 Sep 2024 - 10:30 WIB
Reporter : Ari
Editor : radian

Dengan hanya sekitar 57 kalori per 100 gram, langsat dapat menjadi camilan sehat yang tidak mengganggu upaya penurunan berat badan.

 

3. Mencegah Diabetes

Walau tidak secara langsung menurunkan risiko diabetes, tapi buah langsat aman dikonsumsi oleh penderita diabetes. Kandungan serat dalam langsat membantu mengontrol berat badan, yang merupakan faktor risiko utama diabetes.

 

4. Mengatur Kadar Kolesterol

Berkat serat larut air yang ada di dalamnya, langsat dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Serat ini membantu menghambat penyerapan lemak jenuh dan kolesterol berbahaya.

 

5. Menjaga Metabolisme Tubuh

Memiliki berbagai kandungan seperti vitamin B kompleks seperti B1, B2, dan B3, buah langsat mendukung metabolisme karbohidrat, lemak, dan protein.

 

6. Mencerahkan Kulit

Kemudian khasiat yang terakhir, langsat juga baik kecantikan. Ekstrak buah langsat sering digunakan untuk mencerahkan dan melembabkan kulit.

Kandungan antioksidan dalam langsat juga dapat membantu melawan penuaan pada kulit.

Kategori :

Terkait