Inter Milan Unggul 2-0 di Kandang Feyenoord, Liga Champions
Editor: meyin
|
Kamis , 06 Mar 2025 - 17:14

Ist Gol Marcus Thuram dan Lautaro Martinez mengantarkan inter Milan meraih kemenangan atas tuan rumah, Feyenoord 0-2 pada laga leg pertama 16 besar Liga Champions 2024/2025 di De Kuip.--