SMA/SMK Dianjurkan Giat Promosi Jelang PPDB

Kamis 25 Jan 2024 - 17:59 WIB
Reporter : Nicko
Editor : radian

Tapi kalau hanya sebatas promosi, silahkan promosikan sekolah masing-masing seluas-luasnya," jelas Oman.

Disamping itu lanjut Oman,  berkenaan dengan jalur yang akan diterapkan pada PPDB tingkat SMA/SMK sederajat ini.

Itu masih menerapkan 4 sistem, yakni jalur zonasi, jalur afirmasi, prestasi, dan juga orang tua pindah tugas. Sehingga dipastikannya juga, untuk penerapan jalur penerimaan siswa sendiri belum ada perubahan.

"Dari informasi yang saya dengar, PPDB tingkat SD dan SMP di Rejang Lebong hanya menerapkan satu jalur saja, yakni jalur zonasi.

Namun untuk di SMA/SMK sendiri, saat ini bisa kami pastikan belum ada perubahan.

Akan tetapi untum kedepannya, kita tidak tahu akan ada perubahan regulasi atau tidak," tutupnya.

Kategori :