DD/ADD Belasan Desa di Rejang Lebong Terancam Hangus, Ini Daftar Desanya!

Petugas DPMD Rejang Lebong saat mengecek pengajuan DD/ADD di Rejang Lebong. -NICKO/CE-

 

BACA JUGA:Jembatan Simpang Nangka Ditutup 3 Bulan, Akses Jalan Dialihkan

BACA JUGA:KPU Rejang Lebong Siapkan 3 Lokasi CAT PPK

6. Sukarami BU

7. Pagar Gunung

8. Selamat Sudiarjo

9. Kampung Jeruk

 

10. Bengko

11. Kayu Manis Kayu Manis 

12. Dusun Sawah

"Dari PMD sendiri tidak ada masa. Tinggal lagi dari desanya. Kalau berkas sudah lengkap, segera antar dan serahkan ke PMD untuk di cek kelengkapannya. Karena jika ada kekurangan, maka pihak PMD akan segera memberikan konfirmasinya. Selain itu untuk desa yang mengalami kesulitan, bisa menghubungi kami ataupun pihak kecamatan," sampainya. 

Lebih lanjut dikatakannya, untuk membantu desa-desa yang belum mengajukan permintaan pencairan DD dan ADD. Pihaknya akan terus melakukan pendampingan maupun bimbingan sehingga tidak bermasalah.

"Sampai saat ini kami akan terus melakukan pendampingan dan pembinaan untuk membantu desa-desa yang terkendala dalam mengajukan berkas pencairan DD maupun ADD," tutup Suradi. 

 

Tag
Share