Kartu Telkomsel Terblokir? Lakukan Cara Mandiri Ini untuk Membuka Kembali

Ilustrasi Net--

BACAKORANCURUP.COM - Bagi kalian yang sudah lama menggunakan Telkomsel untuk jaringan pada ponsel, mungkin Anda pernah mengalami situasi di mana Anda tidak bisa menggunakan internet, menerima atau melakukan panggilan telepon, serta mengirim dan menerima SMS.

Hal ini bisa jadi disebabkan oleh nomor Anda yang sedang dalam masa terblokir.

Pada saat dalam masa blokir, secara otomatis pelanggan tidak bisa mengakses internet, melakukan atau menerima panggilan telepon, serta mengirim dan menerima SMS.

Umumnya, Telkomsel memberikan jangka waktu masa blokir selama 60 hari. Pelanggan dapat melakukan buka blokir melalui kode Unstructured Supplementary Service Data (USSD) di *888*89#.

BACA JUGA:Ini 9 Kelompok Dilarang Daftar CPNS 2024

Apabila Anda menemukan bahwa nomor Anda terblokir, segera lakukan langkah-langkah yang diperlukan untuk mengaktifkan nomor Anda kembali agar Anda dapat menikmati layanan Telkomsel seperti sebelumnya.

Lalu, bagaimana cara membuka blokir nomor Telkomsel agar dapat digunakan kembali dengan mandiri? Berikut ini tutorial lengkapnya.

 

1. Cara buka blokir kartu Telkomsel dengan registrasi ulang via SMS

- Buka menu SMS di ponsel Anda

- Ketik REG#NIK#Nomor KK Misalnya REG#31122323443#123456781910

- Kirim ke 4444

- Selanjutnya tunggu hingga nomor Telkomsel membalas SMS untuk mengonfirmasi bahwa registrasi ulang berhasil

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan