Jika Tak Ingin Susah Tidur, Hindari Konsumsi 7 Makanan Ini di Malam Hari

tidur--

 

4. Keju

Siapa sangka, ternyata camilan ini dapat mengganggu tidur yang sehat karena beberapa alasan. Salah satunya, keju dapat menyebabkan ketidaknyamanan pencernaan dan asam lambung.

Seorang ahli, Kristen Carli berpendapat, tiramin, asam amino dapat memicu pelepasan norepinefrin stimulan otak yang dapat membuat seseorang tetap terjaga dan susah tidur.

 

5. Buah Jeruk

Selanjutnya ada jeruk yang juga dapat menganggu pencernaan jika dimakan sebelum tidur karena kandungan asamnya yang tinggi.

Tak hanya itu, buah jeruk seperti lemon, jeruk nipis, jeruk, dan grapefruit juga dapat berperan sebagai diuretik alami. Diuretik adalah zat yang mendorong tubuh untuk buang air kecil, sehingga menyebabkan sering buang air kecil dan mengganggu tidur sepanjang malam

 

6. Makanan Pedas

Tidak disarankan jika hendak tidur makan makanan pedas, karena dapat menyebabkan gangguan pencernaan yang berpotensi menimbulkan gejala sakit maag dan naiknya asam lambung yang seringkali mengganggu tidur malam yang nyenyak.

 

7. Es krim

Makanan satu ini kerap dijadikan camilan favorit banyak orang untuk penutup makanan. Tapi, jika kamu ingin tidur sebaiknya hindari es krim karena kandungan lemak jenuhnya yang tinggi dapat menghalangi untuk beristirahat dengan nyaman. 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan