Longsor 4 Titik di Lebong Sudah Bisa Dilalui

IST Longsor Lebong.--

Sementara itu, Calon Wakil Bupati Lebong, Bambang ASB SSos MSi mengatakan, bahwa sebagai bentuk respon cepat atas musibah tanah longsor yang sedang terjadi, dirinya secara langsung turun ke lokasi bersama alat berat untuk membersihkan material longsor.

“Mengetahui ada musibah tanah longsor, saya langsung turun ke lokasi,” tuturnya.

Pada saat itu, ucap Bambang, dirinya mendapatkan informasi bahwa masyarakat bersama TNI-Polri sedang membersihkan tanah longsor dibantu alat berat dari Kabupaten Rejang Lebong. Oleh karena itulah dirinya juga membawa alat berat agar material longsor bisa cepat disingkirkan.

“Masyarakat pengguna jalan bisa kembali melintas,” tutupnya.

Tag
Share