Bank Emas Resmi Diluncurkan, Ini Keuntungan dan Cara Menjadi Nasabahnya
Editor: Radian
|
Jumat , 28 Feb 2025 - 08:30

Ilustrasi Net--
- Pilih metode pembayaran
- Lakukan pembelian emas minimal sebesar Rp 10.000 dan lakukan pembayaran sesuai petunjuk
- Rekening akan aktif dan buku tabungan dapat diambil di cabang tempat pendaftaran
2. Lewat Kantor Cabang Pegadaian
- Nasabah mengisi formulir dan melampirkan KTP
- Nasabah membayar biaya admin Rp 10.000, biaya pengelolaan rekening Rp 30.000, dan biaya materai Rp 10.000
- Nasabah membeli emas batangan dengan berat minimal 0,01 gram
- Nasabah mendapatkan buku tabungan emas