Program Cetak Sawah Rakyat, Rejang Lebong Dapat Porsi Terbanyak
Editor: Radian
|
Selasa , 15 Apr 2025 - 21:08

Hendri Praja--
Menurutnya, program PSR yang digagas oleh Presiden Prabowo ini sangat sejalan dengan visi dan program Gubernur serta Bupati Rejang Lebong, yaitu bantu rakyat. Harapannya, program ini benar-benar membawa manfaat besar bagi petani dan masyarakat setempat," jelas Amrul.
Adanya program ini, ia menambahkan, diharapkan pertumbuhan sektor pertanian di Rejang Lebong semakin kuat, serta mampu menjadi penopang utama ketahanan pangan daerah dan nasional ke depan.