Begini Cara Dapat Diskon 50 Persen untuk Tambah Daya Listrik

Rabu 05 Mar 2025 - 19:20 WIB
Reporter : Ari
Editor : Radian

Pelanggan dapat melakukan transaksi pembayaran tagihan atau pembelian token melalui aplikasi PLN Mobile untuk memperoleh e-voucher.

 

3. Cek e-Voucher di Menu Reward

Setelah transaksi selesai, e-voucher akan muncul di menu "Reward" aplikasi dan juga dikirim ke email pelanggan.

 

4. Gunakan e-Voucher untuk Tambah Daya

Pilih layanan tambah daya di aplikasi, masukkan data yang diperlukan, dan gunakan e-voucher untuk mendapatkan diskon.

 

5. Tunggu Proses dari PLN

PLN akan memproses permohonan tambah daya dan menghubungi pelanggan untuk langkah selanjutnya.

 

Kapan Promo Ini Berakhir?

PLN menegaskan bahwa promo ini hanya berlaku hingga 1 Maret 2025. Setelah tanggal tersebut, biaya tambah daya akan kembali ke tarif normal tanpa diskon. Oleh karena itu, pelanggan disarankan untuk segera memanfaatkan promo ini sebelum waktu berakhir.

Untuk informasi lebih lanjut, masyarakat bisa menghubungi Contact Center PLN 123, mengunjungi kantor PLN terdekat, atau memeriksa aplikasi PLN Mobile.

Kategori :