Tak Bisa Membaca Al-Qur'an, Sah kah Sholatnya? Begini Penjelasan Buya Yahya

Ilustrasi Net--

Buya Yahya menegaskan bahwa jika seseorang belum bisa membaca Al-Fatihah, ia dapat menggantinya dengan surah lain. Jika itu pun tidak memungkinkan, dzikir bisa menjadi alternatif, dan sholat tetap sah.

"Islam itu memudahkan. Jika ada yang tidak bisa sholat, mungkin yang salah adalah gurunya," demikian Buya Yahya.

Tag
Share