Resmi Hadir, Ini Spesifikasi Huawei Pura 70 Ultra 2024

Ilustrasi Net--

BACAKORANCURUP.COM - Huawei Pura 70 Ultra 2024 resmi hadir di pasar gadget Indonesia, memperkuat posisinya di segmen ponsel flagship terbaru.

Ponsel canggih ini dilengkapi dengan chipset Kirin 9010, menawarkan kinerja tinggi yang menjadi daya tarik utama.

Keunggulan dan kelemahan Huawei Pura 70 Ultra dapat ditinjau melalui perbandingan antara spesifikasi dan harga yang ditawarkan.

Penggemar gadget disarankan untuk mempertimbangkan kedua aspek ini guna menentukan apakah produk ini layak dibeli atau tidak, terutama karena persaingan di pasar teknologi modern saat ini sangat ketat dengan berbagai produk kompetitor yang mungkin menawarkan fitur lebih unggul.

BACA JUGA:Saldo DANA Gratis Cair Dalam 1 Jam

BACA JUGA:Ini Yang Kalian Dapat Perbulan Jika Deposito Rp 100 Juta

Spesifikasi Huawei Pura 70 Ultra 2024

Layar: 6.8 inci dengan refresh rate 120Hz dan tingkat kecerahan hingga 2500 nits, dilindungi oleh Xuanwu Kunlun Glass.

Audio: Stereo speaker dengan efek suara Huawei Histen.

Konektivitas: Internet 5G, pemindai sidik jari di layar, USB Type-C, NFC.

Chipset: Kirin 9010 dengan CPU dedoca-core 2.3GHz (12 inti) dan GPU Maleoon 910.

Sistem Operasi: EMUI versi 14.2.

Memori: RAM 16GB LPDDR dengan pilihan penyimpanan internal 512GB atau 1TB UFS 3.1 (tanpa slot microSD).

Baterai: 5200mAh dengan dukungan pengisian cepat 100W.

Tag
Share